INSPIRASI CINTA BUYA YAHYA KE-28

INSPIRASI CINTA BUYA YAHYA KE-28

“Cinta adalah keindahan yang memberikan kebahagiaan dengan sejuta rasa, melukis keindahan dengan sejuta warna, mendebarkan hati, menggetarkan jiwa, bangkitkan gairah, membawa angan melambung tinggi, terbang bersama angin surgawi.”